5 Makanan Yang Harus Dicoba Di Festival Jepang

5 Makanan Jepang Populer, Makanan Jepang Yang harus dicoba, Makanan Jepang populer, Makanan festival Jepang, Cemilan enak pada saat festival Jepang, 5 Makanan Festival Jepang, Makanan-Makanan yang ada di festival Jepang

5 Makanan Yang Harus Dicoba Di Festival Jepang

Salah satu daya tarik dari Festival Jepang adalah bir dan makanan. Para penjual itu bepergian dari 1 festival ke festival lainnya. Mereka mendirikan stand makanan yang unik dan kreatif namun tetap tradisional. Makanan festival memang kebanyakan tidak sehat dan lezat. Beberapa makanan yang ada mungkin memang asing bagi orang yang belum pernah tau tentang Jepang, tetapi jangan takut. Karena disini ada beberapa daftar makanan yang berguna untuk mengisi waktu liburan anda.

1. Takoyaki


Berasal dari Osaka, takoyaki sangat populer di seluruh dunia. Takoyaki adalah makanan ringan yang sangat populer di Jepang yang dibuat dari adonan pancake Jepang. Ini adalah bola seukuran gigitan bulat yang didalamnya berisi sepotong kecil gurita yang dimasak dalam wajan takoyaki khusus. Lalu diberi topping saus takoyaki, serpihan bonito kering dan ditaburi rumput laut hijau kering. Pilihan topping nya ada juga yang memakai mayones Jepang dan acar jahe merah, bahkan dengan keju. Cemilan ini sangat lezat.

2. Yakisoba


Yakisoba adalah hidangan mie goreng. Cepat dibuat dan juga lezat, ini adalah cemilan yang enak untuk dinikmati saat bepergian. Penjualnya dengan cepat memasak setumpuk mie dalam jumlah banyak dan membaginya menjadi pesanan sesuai dengan kebutuhan.
Yakisoba dibuat dengan mie soba yang ditumis dengan kubis, babi, ayam, atau sapi, wortel, dan beberapa irisan acar. Kadang juga diberi rumput laut hijau kering untuk atasannya. Semburan saus yakisoba dan mayones Jepang membuatnya lebih segar. Ini adalah cemilan yang perlu anda coba di Festival Jepang.

3. Ikayaki


Salah satu cemilan tradisional yang ada di festival, cumi bakar yang biasanya dibumbui dengan kecap dan disajikan sebagai cincin cumi yang dipotong secara horizontal. Tidak terlalu berat di perut, ini adalah cemilan yang sangat cocok apabila ditemani dengan bir.

4. Yakitori


Yakitori, adalah pemandangan umum yang akan kalian temui di stand-stand makanan yang ada di Festival Jepang. Ini terdiri dari potongan ayam panggang di tusuk sate, ayam paha panggang, bakso ayam, kulit ayam, sayap ayam, dan tulang rawan ekor ayam, bahkan organ-organ dalam ayam seperti hati, ampela, jantung, dan juga usus kecil. Bagian ayam yang seukuran gigitan kecil ditusuk di tongkat kayu lalu dibakar dan dibumbui dengan saus gurih dan tunggu sampai terpanggang dengan sempurna. Memberikan aroma yang unik dan membuat perut lapar.

5. Taiyaki


Sederhananya, Taiyaki adalah kue berbentuk ikan dengan isian manis. Isi dalam taiyaki biasanya adalah pasta kacang merah, krim custard, coklat atau keju. Dibuat menggunakan pancake biasa atau adonan wafel. Taiyaki dituangkan ke dalam cetakan yang berbentuk ikan dan diisi dengan isian manis, kemudian dimasak di kedua sisi. Isi yang paling populer adalah pasta kacang merah manis, tetapi ada beberapa yang mengisi taiyaki dengan isian krim custard, coklat, atau krim ubi jalar juga.

Sumber : Matcha JP

COMMENTS

BLOGGER: 4
  1. takoyaki langsung inget abang-abang yang biasanya jualan di depan sekolah hehehehe

    BalasHapus
    Balasan
    1. Abang-abang yang di depan sekolah secara tidak langsung sudah mengedukasi tentang makanan-makanan jepang wkwkwkwk

      Hapus

Nama

A Certain Magical Index,2,Anime,105,anime2023,34,animebaru,34,animepopuler,34,animeterbaik,33,animeterbaru,33,antisispasianime,24,Artist,6,Arts,5,Attack on Titan,2,Boa Hancok,1,carol,1,Comedy,6,Culinary,7,Culture,10,daftaranime,1,daftaranime2023,1,Dragon,1,Event,1,Fairy Tail,1,Fashion,3,Festival,2,Game,4,Gamers!,1,Games,14,Hancock,1,Impian,1,Inspiratif,1,Japan,37,Kaido,1,Keberanian,1,Kemauan,1,Kimetsu,1,Kimetsu no yaiba,2,KisahPerjuangan,1,Luffy,1,MakotoShinkai,1,Manga,11,MasterCerita,1,meganebu,6,misuzu,1,Motivasi,1,Movie,8,Music,2,mustwatchanime,1,Nanatsu no Taizai,1,News,10,ningen fushin,1,One Piece,3,Oregairu,1,OVA,3,pilihananime,1,PotensiTersembunyi,1,Sailor Moon,2,Sanji,1,Sejarah,2,Shakugan no Shana,1,Shank,1,SuzumenoTojimari,1,Terkuat,1,Tips,13,tomo,2,tomochan wa onnanoko,1,tonikaku kawaii,1,Tradisional,5,Travel,13,Trending,1,Weathering With You,1,Yahari Ore no Seishun Love Comedy wa Machigatteiru,1,Zombieland Saga,1,Zoro,1,
ltr
item
Coretan Otaku - Portal Japan Otaku: 5 Makanan Yang Harus Dicoba Di Festival Jepang
5 Makanan Yang Harus Dicoba Di Festival Jepang
5 Makanan Jepang Populer, Makanan Jepang Yang harus dicoba, Makanan Jepang populer, Makanan festival Jepang, Cemilan enak pada saat festival Jepang, 5 Makanan Festival Jepang, Makanan-Makanan yang ada di festival Jepang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhgNgdmtm3mWPlaKjyaYesAfkdr6kNIxeKhQjIyDxUATDDUge69MIB5IGh2ToHXsf0V4d0y5ZKYCeXsjLlY0sKcZ4GSF58rSiy4igYGA8HPBk5eViGGY1L_Y2Eqy_OY1SgnSDLIhQ9W0Zbb/s640/tochigifes-770x444.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhgNgdmtm3mWPlaKjyaYesAfkdr6kNIxeKhQjIyDxUATDDUge69MIB5IGh2ToHXsf0V4d0y5ZKYCeXsjLlY0sKcZ4GSF58rSiy4igYGA8HPBk5eViGGY1L_Y2Eqy_OY1SgnSDLIhQ9W0Zbb/s72-c/tochigifes-770x444.jpg
Coretan Otaku - Portal Japan Otaku
https://www.coretanotaku.com/2019/09/5-makanan-yang-harus-dicoba-di-festival.html
https://www.coretanotaku.com/
https://www.coretanotaku.com/
https://www.coretanotaku.com/2019/09/5-makanan-yang-harus-dicoba-di-festival.html
true
9136926776599888331
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy